Ibu Iriana dan OASE KIM Tinjau Pelayanan Posyandu Siklus Hidup

ciamisnews
ciamisnews

Ibu Iriana Joko Widodo dan Ibu Wury Ma’ruf Amin, beserta para anggota Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE KIM) mengunjungi Posyandu Sepaku 3 di Kantor Desa Tengin Baru, Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, pada Kamis, 12 September 2024.

Share This Article
Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *